Dies Natalis FMIPA UI ke-54

Acara yang berlangsung pada tanggal 21 Desember 2014 bertempat di Gedung Fakultas MIPA UI Depok. Acara Dies Natalis ini akan diadakan selama 1 hari dengan kegiatan antara lain, Fun Bike (keliling Kampus FMIPA UI), sarapan bersama, perlombaan tarik tambang antar departemen FMIPA UI, lomba mewarnai tingkat TK dan SD sederajat, aksi donor darah, pemotongan tumpeng, makan siang, ramah tamah, dan yang terakhir pentas seni dan kreativitas mahasiwa FMIPA UI lalu penutupan yang akan dipimpin oleh Dekan FMIPA UI Dr. rer. nat. Abdul Haris.

Susunan Acara Dies Natalis FMIPA UI akan dimulai pukul 06.00 pagi tanggal 21 Desember 2014 dan diakhiri pada pukul 15.15 WIB dengan susunan acara sebagai berikut:

 

No Waktu Kegiatan Tempat
1. 06.00 – 07.00 Fun Bike (keliling UI) Start dan finish di Dekanat
2. 08.00 – 09.00 Sarapan bersama Tempat parkir Dekanat
3. 09.00 – 10.00 Tarik tambang antar departemen, dan antar ILUNI departemen Tempat parkir FMIPA
Pembagian door prize
4. 10.00 – 12.00 Lomba mewarnai gambar (peserta TK, SD) Aula BSM
5. 10.00 – 12.00 Donor Darah*
6. 11.00 – 11.15 Sambutan Selamat Datang dari Dekan FMIPA UI
7. 11.15 – 11.30 Sambutan dari alumni FMIPA UI
8. 11.30 – 11.45 Penyerahan cinderamata kepada para mantan dekan FMIPA UI Lapangan Parkir di Bawah Tenda
9. 11.45 – 12.00 Pembacaan do’a
10. 12.00 – 12.10 Pemotongan tumpeng oleh Dekan FMIPA UI
11. 12.10 – 13.00 Makan siang bersama, ramah tamah
12. 13.00 – 15.00 Pentas seni dan kreativitas mahasiswa
Pengumuman pemenang lomba mewarnai gambar
Pembagian Door Prize Utama
13. 15.00 – 15.15 Penutupan